::Selamat datang di blog resmi Himpunan Mahasiswa Departemen Sastra Indonesia Universitas Airlangga.::

Jumat, 09 November 2012


KETENTUAN LOMBA MENULIS ESAI BULAN BAHASA INDONESIA 2012

1.     Peserta lomba esai adalah mahasiswa aktif dari seluruh perguruan tinggi se-Jawa Bali
2.  Karya dapat dikirimkan ke email bulanbahasaindonesia@yahoo.co.id (dengan subjek: ESAI_nama   peserta_universitas) dengan menyertakan kelengkapan berkas perlombaan esai sebagai berikut:
·   Status mahasiswa aktif yang dibuktikan dengan scan Kartu Tanda Mahasiswa
·     Menyertakan formulir pendaftaran
·    Scan bukti pembayaran biaya pendaftaran
3.    Esai ditulis secara individu dengan tema “Peran Bahasa dalam Membangun Karakter Bangsa”
4.    Karya harus asli, bukan terjemahan, saduran, atau mengambil dari karya yang sudah ada (plagiat)
5.    Karya belum pernah diterbitkan di media apapun, dan tidak pernah diikutkan dalam kegiatan serupa
6.    Wajib menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar (EYD)
7.    Format penulisan:
·         kertas A4
·          margin 3 cm di setiap sisi, kecuali sisi kiri 4 cm
·         spasi 1.5
·         menggunakan huruf jenis Times New Roman 12 rata kiri-kanan
8.    Panjang esai antara 3-4 halaman
9.    Satu orang peserta diperbolehkan mengirimkan maksimal tiga karya
10.  Biaya pendaftaran Rp 20.000,00/karya
12.  Batas pengumpulan esai paling lambat pada 4 Desember 2012
13.  Pembayaran biaya pendaftaran lomba paling lambat pada 28 Nopember 2012
14.  Biaya pendaftaran dapat ditransfer ke Bank Mandiri cabang Unair Surabaya dengan no. rekening 141-00- 1170470-7 atas nama Wasilatul Ummah. Setelah melakukan pembayaran, diharapkan konfirmasi ke 085732545621 (nama peserta_universitas_judul esai)
15.  Esai yang sudah dikirim akan dinilai dewan juri dan diumumkan pemenangnya paling lambat pada 8 Desember 2012 yang akan ditampilkan di  www.sastraindonesiasasindo.blogspot.com  serta konfirmasi melalui e-mail dan sms
16.  Esai yang dilombakan menjadi hak panitia
17.  Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat
18. Penyerahan hadiah bagi pemenang (juara 1, 2, dan 3) akan dilaksanakan pada Malam Puncak Bulan Bahasa 2012
Hadiah
·         Juara I             : Uang Tunai+Sertifikat
·         Juara II            : Uang Tunai+Sertifikat
·         Juara III           : Uang Tunai+Sertifikat

KONTAK PANITIA: SUNA 085706372281

Tidak ada komentar:

Posting Komentar