::Selamat datang di blog resmi Himpunan Mahasiswa Departemen Sastra Indonesia Universitas Airlangga.::

Senin, 05 Mei 2014

Lomba Musikalisasi Puisi MCA 2014



A. Ketentuan Umum Lomba Musikalisasi Puisi

1.      Tema Musikalisasi Puisi “Aku, Zamanku, Karyaku”.
2.      Peserta adalah umum, tidak dibatasi usia.
3.      Puisi yang dipakai adalah salah satu karya Chairil Anwar.
4.      Panitia hanya menyediakan panggung, mic (pengeras suara), dan tidak menyediakan alat musik apapun.
5.      Alat musik adalah milik masing-masing peserta.
6.      Tidak diperkenankan memakai alat musik elektronik ataupun musik instrumen rekaman.
7.      Durasi tampil max. 10 menit.
8.      Satu kelompok hanya terdiri max. Lima (5) orang.
9.      Satu orang yang sama tidak boleh tergabung dalam dua kelompok yang berbeda.
10.  Peserta atau perwakilan wajib hadir pada rapat teknis (TM) pada tanggal 13 Mei 2014 jam 13.00 – 15.00 WIB  di ruang Chairil Anwar Fakultas Ilmu Budaya Universitas Airlangga.
11.  Formulir pendaftaran bisa di ambil di blog sastraindonesiasasindo.blogspot.com
12.  Formulir pendaftaran yang berisikan data diri peserta beserta  foto copy kartu pelajar/mahasiswa, KTP, SIM dapat dikumpulkan pada saat Technical Meeting  (TM).
13.  Kuota 25 kelompok.
14.  Juara pertama mengisi acara malam puncak pada tanggal 28 Mei 2014.

B. Ketentuan Pendaftaran
1. Biaya pendaftaran Rp.75.000,00/kelompok.
2. Pembayaran dapat melalui via transfer bank Mandiri dengan No Rek: 141-00-1343773-6 a.n Restu
    Hardiansyah.
3. Pembayaran Paling lambat pada saat Technical Meeting.

C. Kriteria Penilaian
1Ketepatan interpretasi
2. Harmonisasi kata dengan nada
3. Nilai tambah musikalisasi atas teks asli (penambahan atau memperkuat pemaknaan puisi)
4. Kualitas musik dan vokal penyanyi

D. Waktu Pelaksanaan
1. Pendaftaran                             : 28 April-13 Mei 2014
2. Technical Meeting (TM)          : 13 Mei 2014
3. Pelaksanaan lomba                  : 19 Mei 2014
4. Pengambilan hadiah                 : Pada Malam Puncak Acara Malam Chairil Anwar, 28 Mei 2014

E. Tempat Pelaksanaan
1. Technical Meeting       :  Ruang Chairil Anwar
2. Pelaksanaan                 :  Ruang Siti Parwati

F. Narahubung:
Restu:   082231025349
089624529478
pin: 7A0A0B5F

Untuk formulir Lomba Musikalisasi Puisi bisa diunduh disini
Untuk Ketentuan Lomba Musikalisasi Puisi bisa diunduh disini


Catatan: Bukti transfer pembayaran ditunjukkan pada waktu Technical Meeting (TM) pada tanggal 13 Mei 2014.

Lomba Mendongeng MCA 2014






A. Ketentuan Umum Lomba Mendongeng MCA 2014

1.   Peserta adalah siswa aktif SMP/SLTP/sederajat di Surabaya.
2.   Tema dongeng “Pelangi Impianku”.
3.   Lomba dilaksanakan secara perorangan/individu
3.   Peserta wajib memilih salah satu dari tiga dongeng yang panitia sediakan, dan wajib konfirmasi kepada panitia saat TM berlangsung
4.   Durasi tampil 7-10 menit.
5.   Pakaian bebas sopan, dan boleh membawa properti
5.   Peserta atau perwakilannya wajib hadir pada rapat teknis (TM) pada tanggal 13 Mei  2014 jam 08.00- 09.45  Di Ruang Chairil Anwar Fakultas Ilmu Budaya Universitas Airlangga.
6.   Satu sekolah hanya boleh mengirimkan delegasinya, maksimal 5 orang. Jika kuota peserta belum terpenuhi, maka tiap sekolah boleh mengirim delegasinya lebih dari 5.
7.   Formulir pun dapat dikirimkan ke surat elektronik (email) di mca.sasindoua@gmail.com  dengan menyertakan formulir, kartu identitas diri (kartu pelajar/mahasiswa/KTP/SIM). Formulir pendaftaran dapat diambil di  stan Malam Chairil Anwar 2014 atau diunduh di blog  sastraindonesiasasindo.blogspot.com
8.   Biaya pendaftaran Rp30.000,00/orang.  
9.   Batas pengumpulan formulir beserta kelengkapannya pada tanggal 13 Mei 2014
10. Pembayaran biaya pendaftaran paling lambat pada tanggal 13 Mei 2014
11. Biaya pendaftaran diserahkan saat TM pada tanggal 13 Mei 2014
    12. Ketentuan dapat berubah sewaktu-waktu.
B. Waktu Pelaksanaan


Pendaftaran : 21 April 2014-13 Mei 2014
Technical Meeting : 13 Mei 2014
Pelaksanaan Lomba : 23 Mei 2014
Pengambilan Hadiah : Pada Malam Puncak Acara Malam Chairil Anwar , 28 Mei 2014

C. Tempat Pelaksanaan
Technical Meeting : Ruang Chairil Anwar
Pelaksanaan Lomba : Ruang Aula Siti Parwati


D. Kriteria Penilaian
1. Gaya
2. Mimik
3. Properti + kostum
4. Ketepatan durasi waktu
5. Penguasaan cerita

E. Hadiah
  1. Juara 1 : 400.000 + piagam + trophy
  2. Juara 2 : 200.000 + piagam
  3. Juara 3 : 100.000 + piagam
F. Berikut adalah naskah dongeng pilihan panitia yang digunakan untuk lomba
1. "Daun Daun Emas" bisa diunduh disini
2. "Terjadinya Salju bisa" diunduh disini
3. "Tiga Ekor Ikan Emas" bisa dinduh disini
catatan : pilih salah satu dongeng

G. Narahubung
Tiya (081214195778)
Wirda ( 085708796273)

Untuk formulir Lomba Mendongeng bisa diunduh disini
Untuk Ketentuan Lomba Mendongeng bisa diunduh disini